Menu

Mode Gelap
Santri: Bukan Hanya Cadangan Pesantren, Tetapi Juga Cadangan Pemerintah Cyberbullying: Ancaman Tersembunyi Di Era Digital Mengenal Peran Duta Damai Santri Jawa Timur Blokagung Bersholawat Berhasil Kobarkan Semangat Para Santri

Damai Pedia · 17 Jul 2024 09:28 WIB ·

PP. Darussalam Blokagung Berhasil Sabet 3 Piala Festival Al-Banjari se-Jawa Bali


 PP. Darussalam Blokagung Berhasil Sabet 3 Piala Festival Al-Banjari se-Jawa Bali Perbesar

Santrikeren.id- Pondok Pesantren Darussalam Blokagung Banyuwangi berhasil mengantarkan 3 grup banjarinya menyabet 3 kejuaraan dalam Festival Al-Banjari se-Jawa Bali Haflatul Imtihan PP. Syafaah Darussalam Denpasar Bali, lebih tepatnya di Show Room Anang Motor Mahendradatta.

Tim dari Darussalam Blogagung berhasil meraih kejuaraan dalam kategori Liwaul Muridat sebagai Best Jingle, Liwaul Muridat Senior Juara 6 dan Liwaul Muridat Junior Juara 3.

Sedangkan, Tim banjari yang dikiirmkan terdiri dari 1 orang Putri (Liwaul Muridat) dan 2 Putra (Liwaul Muridin Senior dan Junior). Mereka berangkat tanggal 28 Juni 2024 disiang harinya dan Lomba dilaksanakan keesokan harinya pada tanggal 29 Juni 2024. Lomba terlaksana begitu meriah hal itu dapat dibuktikan antusias dari para peserta, lomba dimulai jam 09.00-17.00 WITA.

Tim Banjari Darussalam Bloagung putri

“Butuh waktu 2 minggu untuk latihan mulai dari pemilihan lagu, gladi dan simulasi. Seperti kata pepatah, Berakit-rakit ke hulu, berenang-renang ke tepian. Bersakit-sakit dahulu bersenang-senang kemudiankata personel Banjari saat diwawancarai Selasa, 16 Juli 2024.

“Kesan mengikuti lomba ini alhamdulillah kami dapat bersilaturahim sesama grup Al-banjari, menambah relasi baru dan banyak hal tak terduga, mulai dari koper seragam ketinggalan, mic jatuh, kesasar gara-gara gogle maps. Dan ini merupakan lomba paling berkesan karena pertama kalinya kita mengikuti fesban di luar pulau Jawa,” tutur salah satu anggota banjari.

 

 

Artikel ini telah dibaca 19 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Puluhan Santri Ponpes Darussalam Blokagung Banyuwangi Ikuti Wisuda Sekolah Media

25 November 2024 - 15:38 WIB

Mahasiswa Tasawuf dan Psikoterapi Universitas Annuqayah Studi Lapangan ke Rumah Sakit Jiwa, Dekan: Merawat Orang Lain Perbuatan Mulia

23 November 2024 - 10:03 WIB

Santriwati Ponpes Darussalam Blokagung Banyuwangi Raih 3 Kejuaraan Lomba di Event Pamekasan Bilingual Course

6 November 2024 - 12:42 WIB

Meriahkan Harlah Pesantren dan Hari Santri 2024, Ponpes Darussalam Blokagung Banyuwangi Gemakan Sholawat Bareng Nyai Nur Laila

4 November 2024 - 21:53 WIB

Usung Tema Nyambhung Sokma, Haul Akbar Masyayikh Annuqayah Diikuti Ribuan Alumni dan Masyarakat

3 November 2024 - 17:39 WIB

Jelang Pilkada 2024, Ribuan Warga NU Doakan Keselamatan dan Kedamaian Sumenep

31 Oktober 2024 - 21:12 WIB

Trending di Damai Pedia