Menu

Mode Gelap
Santri: Bukan Hanya Cadangan Pesantren, Tetapi Juga Cadangan Pemerintah Cyberbullying: Ancaman Tersembunyi Di Era Digital Mengenal Peran Duta Damai Santri Jawa Timur Blokagung Bersholawat Berhasil Kobarkan Semangat Para Santri

Damai Pedia · 3 Mar 2023 07:48 WIB ·

Sambut Gus Islah Bahrawi, Pelajar NU di Sumenep Tampilkan Grand Opening Adat Suku Indonesia


 Sambut Gus Islah Bahrawi, Pelajar NU di Sumenep Tampilkan Grand Opening Adat Suku Indonesia Perbesar

Kedatangan Gus Islah Bahrawi, Direktur Eksekutif Jaringan Moderat Indonesia (JMI) Jakarta di Kabupaten Sumenep disambut oleh pelajar NU Desa Grujugan Gapura Sumenep Madura.

Selain berjejer menggunakan bendera merah putih di pinggir jalan, sejumlah pelajar NU menampilkan tarian 6 suku di Indonesia dengan pakaian adatnya.

Grand opening penampilan tersebut ditampilkan saat kegiatan orasi keagamaan dan kebangsaan yang dilaksanakan oleh Pengurus Ranting (PR) NU Ranting Grujugan Kecamatan Gapura Kabupaten Sumenep Kamis, 02 Maret 2023.

Uswatun Hasanah, guru yang melatih siswa tersebut mengatakan bahwa tarian 6 suku adat di Indonesia tersebut memang spesial untuk menyambut kedatangan Gus Islah Bahrawi.

“Grand opening pra acara dalam rangka satu abad NU oleh Ranting NU Grujugan Gapura Sumenep dengan penampilan 6 macam suku. Penampilan 6 suku ini terdiri dari suku Madura, Toraja, Batak, Sasak, Makasar  dan Betawi,” katanya.

Diketahui, kegiatan yang dipusatkan di Belakang Balai Desa setempat ini dihadiri sejumlah  ribuan Nahdliyyin yang terdiri dari Masyaikh, Perwakilan Ranting se Kecamatan Gapura dari Banom hingga Majelis Wakil Cabang (MWC) Kecamatan Gapura hadir memeriahkan kegiatan ini.

Artikel ini telah dibaca 8 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Santriwati Ponpes Darussalam Blokagung Banyuwangi Raih 3 Kejuaraan Lomba di Event Pamekasan Bilingual Course

6 November 2024 - 12:42 WIB

Meriahkan Harlah Pesantren dan Hari Santri 2024, Ponpes Darussalam Blokagung Banyuwangi Gemakan Sholawat Bareng Nyai Nur Laila

4 November 2024 - 21:53 WIB

Usung Tema Nyambhung Sokma, Haul Akbar Masyayikh Annuqayah Diikuti Ribuan Alumni dan Masyarakat

3 November 2024 - 17:39 WIB

Jelang Pilkada 2024, Ribuan Warga NU Doakan Keselamatan dan Kedamaian Sumenep

31 Oktober 2024 - 21:12 WIB

Wisuda Perdana Universitas Annuqayah Sumenep Madura Kukuhkan 760 Sarjana dan Magister

30 Oktober 2024 - 21:22 WIB

Majelis Kiai Muda Sumenep Madura Gelar Doa Bersama Untuk Kemenangan Khofifah-Emil di Pilgub 2024

29 Oktober 2024 - 19:21 WIB

Trending di Damai Pedia