Menu

Mode Gelap
Santri: Bukan Hanya Cadangan Pesantren, Tetapi Juga Cadangan Pemerintah Cyberbullying: Ancaman Tersembunyi Di Era Digital Mengenal Peran Duta Damai Santri Jawa Timur Blokagung Bersholawat Berhasil Kobarkan Semangat Para Santri

Ruang Seni · 10 Des 2023 12:23 WIB ·

Bertaruh


 unplash.com Perbesar

unplash.com

Oleh: Anis Faikatul Jannah

Di antara reruntuhan waktu yang berdenyut,
Kutertatih dalam gemuruh,
bertaruh nyawa dalam Impian, aku patuh,
dengan berusaha tak mengeluh

Dalam serpihan mimpi-mimpi yang terhampar,
Kutelusuri jalan yang penuh tantangan,
Mengukir impian di atas tanah yang gersang,
Terkadang aku tak gentar mengejar kejayaan.

Di setiap langkah, dalam desir petang yang sunyi,
Ku pertaruhkan nyawa dalam setiap tawa dan tangis,
Memahami hidup ialah petualangan yang tercipta.

Dulu aku, penuh semangat dan harapan,
Melampaui batas, menari dalam badai dan angin,
Bagiku mimpi adalah peta yang membimbing kemana aku harus berlari,
Meskipun ku tertatih dalam perih

Kini, biarlah dunia berbisik dengan keraguan,
Aku hamper berhasil mewujudkan seluruh Impian
Tapi aku sudah kelelahan
Detak janjungku taklagi kencang
Aku akan pulang membawa impian yang abadi,

Artikel ini telah dibaca 4 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Dermaga Di Garis Kenangan

29 Oktober 2024 - 22:27 WIB

Kenali 6 Macam-Macam Tradisi Maulid Nabi di Pulau Jawa

14 September 2024 - 19:13 WIB

Kisah Santri Joinan Rokok dengan Kiainya

30 Agustus 2024 - 22:44 WIB

Kisah Santri Miskin Naik Haji karena Taati Guru

30 Agustus 2024 - 22:39 WIB

Tampil Sambut Tamu Kehormatan di Event Internasional, Yuk Intip Makna Perdamaian dalam Tari Sintung di Kabupaten Sumenep Madura

24 Juni 2024 - 12:03 WIB

Mengenal Aneka Tradisi Perayaan Tahun Baru Islam di Jawa Timur

16 Juni 2024 - 06:40 WIB

Trending di Ruang Seni